Kamis, 07 Juni 2012

Trayek dan Jadwal Commuterline

seiring dengan perkembangan zaman, moda transportasi massal Indonesia khusunya di pulau jawa ini makin memperbaiki performa dan fasilitas yang mereka miliki untuk mensejahterahkan para user. Kereta Api Indonesia yang saat ini memiliki program Commuter line semakin memudahkan user dengan memperbanyak trayeknya sehingga mobilitas user semakin mobile, namun dengan tuujuan yang begitu indahnya tidak serta merta pada tahap implementasi sesuai dengan rencana sang konseptor, masih ada bebrapa dan mungkin hal-hal mendasar yang harus diperbaiki untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat agar bisa meninggalkan kendaraan pribadi untuk menggunakan moda transportasi massal tersebut.....saya selaku user sangat mengapresiasi tujuan dan program Commuter lline yang sudah berjalan, walupun masih harus banyak pembenahan di berbagai aspek.........
sekian curhatanya...nih asaya lampirkan beberapa jenis trayek Commuter line jabodetabek dan peta jalur lintasnnya...

Stasiun yang dilalui (silahkan gambar di klik untuk mendaptkan pict yang lebih jelas)


trayek Bogor-Depok-Jakarta

trayek Jakarta-Parung Panjang


tryaek Jakarta-Bekasi


Sumber : PT. KAI, Google